18 OCT 2024 HIDUP SEHAT 2 MENIT DIBACA

Usus Sehat, Mood Meningkat

Ternyata jika usus sehat, mood atau suasana hati pun ikut meningkat, lho,
karena usus dan otak saling terhubung. Yuk, sehatkan usus untuk tingkatkan mood!

  1. Kurangi gula
    Gula tambahan dapat memicu peradangan dan menyebabkan perubahan pada zat kimia otak yang dapat menyebabkan depresi. Mengonsumsi banyak gula atau pemanis buatan dapat menyebabkan ketidakseimbangan mikrobioma usus.

  2. Hindari makanan kemasan atau olahan
    Mengonsumsi makanan kemasan atau cepat saji, yang tinggi lemak jenuh dan gula bisa  menyebabkan peningkatan risiko depresi. Makanan kemasan atau olahan juga mengandung pengawet yang mengganggu bakteri sehat di usus.

  3. Makan buah dan sayuran segar
    Mengonsumsi lebih banyak buah dan sayuran dapat meningkatkan suasana hati dan asupan antioksidan. Makanan lebih banyak buah dan sayur dapat meningkatkan kesehatan usus dan ragam mikrobioma usus yang sehat.

  4. Konsumsi serat
    Penelitian membuktikan bahwa  mengonsumsi lebih banyak serat memiliki kemungkinan lebih rendah untuk mengalami depresi. Serat berfungsi sebagai prebiotik untuk memberi nutrisi  pada bakteri sehat di usus. NutriliteTM Hi-Fiber mengandung serat yang alami dari sumber tanaman.

  5. Minum suplemen probiotik

Probiotik alami banyak pada makanan yang difermentasi seperti asinan kubis, kimchi, dan yogurt. Selain dari makanan, probiotik juga bisa didapatkan dengan mengonsumsi Nutrilite™ Minuman Rasa Buah mengandung Lactobacillus.

  • Nutrilite™ Minuman Rasa Buah mengandung Lactobacillus menyeimbangkan bakteri baik untuk melawan bakteri jahat, dan membantu penyerapan nutrisi.
  • Nutrilite™ Minuman Rasa Buah mengandung Lactobacillus dengan teknologi “Arrive alive” & “Stick to the gut” memastikan probiotik sampai di usus hidup dan menempel efektif.
  • Setiap sajian Nutrilite™ Minuman Rasa Buah mengandung Lactobacillus memberikan 10 miliar CFU3 (Colony Forming Unit) dengan 4 strain bakteri baik.
    *)Terdiri dari campuran bakteri asam laktat (Bifidobacterium Lactis & Bacillus Coagulans).

    **) Dalam 6 bulan usia simpan produk

Protein menyediakan asam amino yang dibutuhkan tubuh untuk memproduksi serotonin, dopamin, dan norepinefrin. yang mengatur suasana hati, energi, dan motivasi.

Nutrilite™ Hi-Protein membantu memenuhi kebutuhan protein harian karena mengandung 9 asam amino lengkap yang dibutuhkan tubuh.

Sumber:

https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC8264187/