5 Kebiasaan Jaga Kadar Gula Stabil
Kebiasaan tertentu bisa membantu mencegah lonjakan kadar gula darah, lho.
Yuk, masukan kebiasaan sehat ini ke dalam rutinitas harianmu.
- Ngemil kacang
Kacang-kacangan seperti almond, walnut, dan pistachio mengandung lemak sehat yang memperlambat penyerapan gula oleh tubuh. Namun pastikan untuk membatasi jumlah kacang yang kamu makan sekaligus karena lemak sehat pun mengandung kalori.
- Makanlah biji-bijian
Biji-bijian seperti oat, barley, dan quinoa, adalah makanan kaya serat yang mengandung beta-glukan. Serat larut ini meningkatkan waktu yang dibutuhkan perut untuk mengosongkan setelah makan dan mencegah lonjakan gula darah.
- Konsumsi non-starchy vegetables
Selain kaya serat, non-starchy vegetables (sayuran non-tepung) seperti brokoli, mentimun, dan wortel juga dapat membantu mencegah lonjakan kadar gula darah sekaligus memberikan nutrisi penting.
- Bumbui dengan kayu manis
Kayu manis tak hanya menambah rasa pada makanan. Sebuah studi tahun 2013 yang diterbitkan dalam jurnal Annals of Family Medicine menunjukkan bahwa kayu manis dikaitkan dengan penurunan kadar gula darah puasa secara signifikan. Kayu manis dapat merangsang sekresi insulin dari pankreas.
- Jangan melewatkan waktu makan
Penting untuk membagi asupan makanan harian, terutama dimulai dengan sarapan. Tiga kali makan sehat sehari dengan dua camilan bergizi di antaranya dapat membantu menjaga kestabilan gula darah.
- Masak nasi putih dengan Noxxa Rice Cooker Rendah Gula
Nasi putih memiliki indeks glikemik yang tinggi. Untuk itu, masak menggunakan Noxxa Rice Cooker Rendah Gula. Penanak Nasi Noxxa Rice Cooker Rendah Gula dapat mengurangi kadar gula hingga 41% dari nasi putih (Bersertifikat SGS). Noxxa Rice Cooker Rendah Gula menggunakan teknologi terdepan untuk memudahkanmu menanak nasi dan #MakanNasiBebasWorry. Selain itu, Noxxa Rice Cooker Rendah Gula juga memiliki 10 program memasak yang dapat kamu manfaatkan untuk memasak berbagai jenis makanan buka dan sahur. Praktis!